Samsung Galaxy C Series merupakan lini smartphone terbaru dari samsung yang ditunjukan untuk kelas menengah. Ada tiga varian samsung galaxy C series ini dan yang paling canggih adalah Samsung Galaxy C7 ini. Seperti apa sih spesifikasinya? Berikut ini spesifikasinya...
|
Spesifikasi & Harga Samsung Galaxy C7 |
Selain itu, Samsung Galaxy C7 ini dengan layar lebar 5,5 inchi yang akan memanjakan penggunanya dengan tampilan layar yang luas dan jernih. Apalagi panel Amoled yang digunakan merupakan salah satu tipe layar terbaik saat ini. Selain itu ada pula baterai jumbo 3300 mAh. Sayangnya, Harga Samsung Galaxy C7 ini belumlah diketahui, Namun melihat C series ini adalah seri kelas menengah, maka kami memperkirakan harganya di atas 4 jutaan.
0 comments:
Post a Comment